PENGUMUMAN TENTANG PENGADAAN PPPK TAHAP II DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA TENGAH TAHUN 2024

banner 120x600


PENGUMUMAN TENTANG PENGADAAN PPPK TAHAP II DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA TENGAH TAHUN 2024

BUPATI BANGKA TENGAH

PENGUMUMAN 

Nomor : 800/1020/BKPSDMD/2024

TENTANG

PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) TAHAP II  DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA TENGAH TAHUN 2024

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2024 tentang Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara dan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 329 Tahun 2024 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Pperjanjian Kerja di Lingkungan Instansi Pemerintah Tahun Anggaran 2024, Sehubungan dengan hal tersebut Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah membuka pendaftaran seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tahun 2024, dengan ketentuan sebagai berikut :

Download Pengumuman disini



Source link

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *